Sumatera Barat rupanya bisa menjadi salah satu destinasi bagi kita lho. Terutama bagi Anda yang hobi berwisata ke tempat-tempat bersejarah dan unik. Di provinsi ini, kita tidak perlu pusing berpikir tempat mana yang akan dikunjungi karena tempat-tempat bersejarah tersebut sudah ada dan ramai dikunjungi banyak orang. Tidak hanya itu, spot-spot tempat bersejarah tersebut mudah ditemukan karena letakknya yang strategis. Kira-kira tempat bersejarah manakah yang bisa kita kunjungi di provinsi ini? Yuk, cek langsung informasinya di bawah ini.
Sponsor : halo jasa
- Jam gadang
Tempat pertama yang bisa menjadi salah satu tempat atau destinasi wisata bersejarah ialah jam gadang. Bukan rahasia umum lagi bahwa jam gadang menjadi tempat yang ramai dikunjungi. Tahukah Anda jam gadang ini bila sekilas dilihat mirip seperti menara Big Ben yang letaknya di Westminister, London lho. Karena itu, banyak orang yang menjadikan spot bersejarah ini menjadi tempat favorit yang wajjib dikunjungi. Wajar saja bila, banyak anak muda yang seringkali mengambil foto di tempat ini. Selain unik, jam gadang juga memiliki sejarah lho. Pasalnya, jam gadang ini merupakan bangunan yang dibangun tahun 1926. Pembangunan jam gadang sendiri konon merupakan hadiah dar Ratu Belanda kepada Rook Maker dimana Rook Maker ini adalah sekretaris kala itu.
- Lobang Jepang
Spot wisata bersejarah selanjutnya ialah lobang Jepang. Tempat yang satu ini juga menjadi salah satu dari sekian banyak tempat bersejarah Sumatera bagian barat. Bila Anda menyukai spot yang unik dan lawas, lobang Jepang bisa menjadi rekomendasi untuk Anda kunjungi. Lobang Jepang sendiri merupakan lobang di dalam tanah yang ukurannya besar dan kala itu merupakan hasil buatan tangan orang-orang Indonesia. Pembuatan lorong atau lobang besar ini terjadi pada masa penjajahan Jepang. Kala itu, rakyat jelata ditindas dan dipaksa untuk membuat lobang atas perintah Panglima Divisi ke 25 dimana panglima ini merupakan angkatan darat Jepang. Menikmati suasana lorong yang sedikit ngeri ini tidak lengkap tanpa adanya foto atau dokumentasi. Jadi, manfaatkan waktu untuk sesekali mengambil foto di spot lorong yan bagus.
Jadi, Sumatera bagian barat tidak hanya terkenal dengan pemandangannya yang indah saja. Buktinya kita bisa berwisata sejarah ke beberapa tempat bersejarah seperti yang sdah disebutkan di atas. Saat berwisata, Anda juga bisa mengabadikan momen dengan kamera ponsel atau video. Namun, jika ingin hasilnya lebih bagus gunakan saja sewa video kamera sehingga momen Anda tidak terbuang sia-sia. Dimana mendapatkan jasa sewa video kamera profesional? Cukup klik halo-jasa agar Anda mendapatkannya dengan mudah! Halo jasa membuat kebutuhan jasa kita menjadi terpenuhi dan perjalanan wisata bersejarah kita makin lancar! Selamat berwisata dan menjelajahi tempat wisata bersejarah dan mengabadikannya dengan kamera canggih.