Tempat wisata paling menakjubkan di Cianjur. Daerah Jawa Barat memang seakan tidak pernah ada habisnya untuk memberikan kejutannya. Sesuatu yang pasti bisa membuat daerah Jawa Barat pantas untuk diperhitungkan. Salah satu daerah yang ada di Jawa Barat yang penting untuk mendapatkan perhatian lebih adalah Cianjur. Hal tersebut bukanlah sebuah isapan jempol belaka. Karena memang bisa dibilang daerah Cianjur memiliki daya tarik bagi siapapun yang memiliki kesempatan mendatanginya. Salah satu daya tarik dari Cianjur yang memang tidak bisa dipungkiri lagi adalah tempat wisatanya. Karena ada beberapa tempat wisata di Cianjur yang terbilang sangat menakjubkan. Hal tersebutlah yang kemudian membuat tempat wisata tersebut paling dicari seperti berikut ini:
1. Kebun Raya Cibodas
sponsor: halo jasa.
Tempat wisata pertama paling dicari di Cianjur adalah Kebun Raya Cibodas. Dimana barangkali nama tempat yang satu ini sudah tidak asing lagi di telinga banyak orang. Hal tersebut tentunya bukan tanpa alasan. Karena seperti yang diketahui bahwa Kebun Raya Cibodas sudah terkenal oleh banyak orang karena keindahannya. Dimana ketika mendatangi kebon Raya Cibodas maka bersiaplah untuk dimanjakan dengan keindahan tamannya yang telah lama menjadi perbincangan banyak orang. Dimana keindahan yang dimiliki oleh Kebun Raya Cibodas ini telah ada semenjak lama.
2. Curug Ciismun
Tempat yang satu ini ternyata berlokasi tidak terlalu jauh dari Kebun Raya Cibodas. Jadi apabila anda memiliki kesempatan untuk mendatangi Kebun Raya Cibodas maka tentunya akan sangat rugi apabila tidak mendatangi Curug Ciismun. Dimana keindahan yang dimiliki Curug yang satu ini memang tidak bisa dipandang sebelah mata begitu saja. Yaitu Curug Ciismun dikenal dengan ketinggian air terjunnya yang kurang lebih setinggi 50 meter. Hal tersebut ditambah dengan keindahan alam dan pepohonan yang mengelilingi curug tersebut. Sesuatu yang pastinya semakin menjadi daya tarik tersendiri dari curug tersebut. Selain itu yang paling membuat Curug yang satu ini dikenal adalah karena butiran air yang jatuh dari air terjunnya terkenal segar dan juga sangat sejuk.
3. Danau Leuwi Soro
Sedangkan tempat wisata paling dicari terakhir yang ada di Cianjur adalah Danau Leuwi Soro. Dimana kepopuleran yang dimiliki oleh Danau Leuwi Soro mulai naik akhir-akhir ini. Hal tersebut tentunya tidak bisa dilepaskan dari kehadiran media sosial yang membuat Danau Leuwi Soro semakin dikenal. Hal tersebut disebabkan karena ketenangan dan juga kejernihan air dari Danau Leuwi Soro yang pasti membuat siapa saja yang mendatanginya menjadi betah karenanya. Hal tersebut juga ditambah dengan rindangnya pepohonan yang mengelilingi tempat yang satu ini. Sesuatu yang pastinya akan semakin menjadi daya tarik tersendiri bagi tempat ini.
Ketiga tempat yang telah disebutkan diatas tentunya akan sangat disayangkan apabila tidak sempat untuk dikunjungi apabila datang ke Cianjur. Apalagi datang bersama dengan anak-anak pastinya akan menambah keceriaan. Namun tentunya anak-anak tidak hanya diperuntukan untuk berlibur saja namun juga untuk berolahraga. Apalagi apabila sang anak memiliki bakat dalam berolahraga seperti Sepak Bola. Maka Halo Jasa adalah solusi paling tepat untuk masalah tersebut. Karena Halo Jasa menyediakan professional dari berbagai bidang tidak terkecuali Trainer Sepakbola.