Pernahkah Anda mendengar tempat-tempat yang terisolasi? Umumnya tempat menjadi terisolasi lantaran suatu hal misalnya saja karena tempat tersebut tidaklah aman untuk ditempati ataupun lantaran adanya ancaman penyakit yang bisa saja menular saat menempati tempat tersebut. Yang pasti, tempat-tempat semacam ini jarang dikunjungi oleh orang. Bahkan, ada banyak orang yang tidak konon juga tidak mengetahui tempat tersebut. Karena tidak dihuni oleh masyarakat atau sekelompok orang, beberapa tempat layaknya kota menjadi kota mati. Menariknya, kota mati tersebut dahulu pernah menjadi kota yang indah dan bahkan selalu ramai dengan aktifitas penduduk.
Sponsor : crm software
Lantas, apakah Anda sudah mengetahui dimana saja tempat ataupun kota yang menjadi terisolasi? Bila sudah, mungkin beberapa tempat ini akan menambah daftar referensi Anda. Tempat-tempat berikut tidak ada hanya terisolasi dari kunjungan masyarakat saja. Konon, di sekitar tempat tersebut jarang ditemui aktifitas manusia. Padahal, tempat ini beberapa puluh tahun silam dihuni oleh masyarakat. Tapi mengapa kini tempat tersebut justru ditinggalkan oleh penduduknya? Serta apa pula alasan tempat tersebut dijuluki sebagai tempat bersejarah di dunia yang terisolasi hingga kini? Penasaran dimana saja letak tempat-tempat yang dimaksud dan ada misteri apa saja di dalamnya? Berikut adalah sejumlah tempat yang tersebar di penjuru dunia dimana saat ini telah menjadi tempat bersejarah lantaran letaknya tersembunyi dan ditinggalkan penghuninya.
- Varosha
Apakah Varosha sudah masuk ke dalam catatan atau referensi Anda? Bila belum, penjelasan di bawah ini akan melengkapi daftar tempat bersejarah yang tak berpenghuni di catatan Anda. Ya, tempat bernama Varosha adalah terdengar sangat unik. Namun, jangan salah. Tempat bersejarah ini menjadi salah satu kota di dunia yang terisolasi. Lantas dimanakah letak Varosha sendiri? Varosha terletak di Famagusta. Rupanya sebelum menjadi tempat yang terisolasi, kota Varosha adalah kota yang indah dan dihuni oleh ratusan ribu orang. Sayangnya, pada tahun 1971, Cyprus diinvasi oleh Turki. Setelah berselang lama, kota Varosha kemudian mulai ditinggalkan oleh sebagian besar penduduknya. Kini, kota ini menjadi kota yang sangat bersejarah bagi masyakarat terdahulunya.
- Pulau Nort Sentinel
Tempat selanjutnya yaitu pulau bernama Nort Sentinel atau biasanya masyarakat luas menyembutnya sebagai Nort Sentinel Island. Pulau yang satu ini konon juga merupakan pulau yang terisolasi. Hal ini dikarenakan letaknya yang tersembunyi. Beberapa orang rupanya juga menganggap bahwa pulau ini juga merupakan pulau yang penuh dengan misteri. Pasalnya, di dalam pulau tersebut diperkirakan ada yang menghuni. Belum diketahui secara pasti siapa yang menghuni. Namun, ada juga yang memperkirakan penghuni pulau terpencil tersebut ialah suku asli pulau Sentinel. Uniknya, suku Sentinel tidak terlalu menyukai hiruk pikuk dan adat modern lho.
Nah, sudah jelas bukan ternyata beberapa tempat bersejarah yang tersembunyi menjadi terisolasi lantaran beberapa hal misalnya seperti invasi, dan karena letakknya yang tidak terekspose oleh dunia. Selain tempat di atas, ada tempat-tempat lain yang terisolasi lho.