Author
budindofo Articles
.
kuliner-khas-indonesia-ini-ternyata-laris-di-luar-negeri Kuliner Khas Indonesia Ini Ternyata Laris Di Luar Negeri

Indonesia adalah negara yang terdiri dari berbagai macam pulau mulai dari pulau Jawa, Kalimantan hingga Sumatra. Masing-masing pulau juga diduduki oleh bermacam-macam suku dan masyarakat. Uniknya, tiap wilayah di tanah air tersebut memiliki ciri khas maupun karakteristik yang berbeda misalnya saja adat, lihat bahasa hingga kulinernya. Sebut saja Madiun yang terkenal dengan nasi pecelnya atau […]

Tentang Penulisan Proposal Usaha Tentang Penulisan Proposal Usaha

Sesuai dengan namanya, prosposal adalah suatu bentuk pengajuan, permohonan dan atau penawaran terhadap suatu gagasan maupun pemikiran yang direncanakan secara sistematis kepada pihak pihak lain agar mendapatkan dukungan, bisa berupa izin, persetujuan dan dana. Proposal biasanya dibuat dalam bentuk tertulis oleh orang atau atas nama sekelompok orang yang menggambarkan suatu rencana dan tujuan kegiatan  tertentu. […]

kesenian-indonesia-yang-diakui-dunia-dan-populer-di-mancanegara Kesenian Indonesia Yang Diakui Dunia Dan Populer Di Mancanegara

Anda bisa berbangga karena lahir di negara Indonesia. Hal ini lantaran Indonesia memiliki banyak suku dan tanah yang subur. Tak hanya itu, negara yang beribukota Jakarta ini memiliki segudang warisan budaya, kesenian dan sejarah yang panjang. Ya, lebih dari ratusan tahun negara tercinta ini dijajah oleh bangsa lain. Namun semangat dan perjuangan para pahlawan tidak […]

3-tokoh-yang-terkenal-dengan-kepemimpinannya 3 Tokoh Yang Terkenal Dengan Kepemimpinannya

Setiap negara tentu saja memiliki pemimpin baik itu berupa presiden, kepala negara negara, maupun perdana menteri. Di tanah air, pemimpin nomor satu disebut dengan istilah presiden. Baik di Indonesia maupun negara maju lainnya sudah pasti memilki kisah sendiri terkait dengan kepemimpinan. Tak jarang karena kisah kepemimpinannya, para pemimpin di di berbagai belahan dunia menjadi tokoh […]

Peluang Usaha Modal Kecil Peluang Usaha Modal Kecil

Banyak peluang usaha yang bisa dikembangkan, terutama bagi mereka yang baru saja berkecimpung sebagai pemain baru dalan merintis kegiatan wirausaha mandiri. Membuka, menrintis, serta menjalankan usaha bisa dilakukan dengan menggunakan modal kecil terlebih, agar resiko usahanya juga kecil jika terjadi usaha macet. Siapapun pasti tidak ingin mengalami kegagalan, namun resiko usaha akan selalu usaha. Membuka […]

3-spot-wisata-paling-fenomenal-dan-bersejarah-di-perancis 3 Spot Wisata Paling Fenomenal Dan Bersejarah Di Perancis

Siapa yang tak kenal negara Perancis ? Negara yang memiliki ibukota bernama Paris. Negeri nan indah molek tempat populer tujuan turis yang memiliki banyak  tempat  romantis, fenomenal, dan sangat bersejarah tentunya. Dari tahun ke tahun, Perancis selalu menjadi tempat favorit banyak orang termasuk para artis tanah air. Apa yang didapat oleh para wisatawan yang berlibur […]

Soto Nusantara Yang Lezat Aneka Soto Nusantara Yang Lezat

Soto merupakan olahan masakan ala Indonesia “banget”. Di Indonesia terdapat beberapa jenis soto, tentunya dengan ciri khas masing-masing. Yang membedakan jenis soto Nusantara ini tentu bahan dan racikannya. Soto biasanya diolah dari bahan dasar daging sapi atau daging ayam dengan ciri khas kuah kuningnya yang segar. Untuk mengkonsumsi soto, biasanya ditambahkan beberapa pelengkap, mulai dari […]

Jejak Founder JD.com Jejak Founder JD.com, Liu Qiandong

Bisnis e-commerce begitu semarak pada era millenium ini. Seperti banyak dialami oleh para pengusaha sukses, mengawali karier berwirausaha membutuhkan perjuangan yang luar biasa. Kegagalan dan keberhasilan bisa saja datang silih berganti dalam mengembangkan omset usaha. inspirasi dalam membangunsuatu usaha, bisa dialmi oleh siapa saja dan kapan saja, bahkan bisa dari sesuatu yang tidak diduga sebelumnya. […]

3-makanan-paling-murah-dan-populer-di-italia 3 Makanan Paling Murah Dan Populer Di Italia

Mendengar nama Italia tentu orang akan segera membayangkan sebuah negara yang berada di Eropa dengan 4 musim yaitu musim semi, panas, gugur dan dingin. Selain itu Italia juga merupakan pusat mode dan fashion dunia berasal dari sana. Sebagai negara yang memiliki nilai budaya yang cukup tinggi bisa juga dilihat dari arsitektur bangunan mulai jaman dahulu […]

Tempe Indonesia Yang Mendunia Tempe Indonesia Yang Mendunia

Tempe merupakan bahan makanan yang cukup terkenal dan meluas di Indonesia. Tempe dibuat dari bahan dasar kacang kedelai, dengan melalui serangkaian proses dimana proses inti dari pembuatan tempe terletak pada fermentasi biji kedelai yang sudah matang. Fermentasi pada tempe menggunakan jamur tempe yang terkenal dari beberapa jenis, yaitu Rhizopus oligosporus, Rhizopus Oryzae, Rhizopus stolonifer dan […]